You are here
Home > Berita Bola > Prediksi Skor Atletico Mandrid VS Real Madrid Tanggal 11 Mei 2017

Prediksi Skor Atletico Mandrid VS Real Madrid Tanggal 11 Mei 2017

Prediksi Skor Atletico Madrid VS Real Madrid

prediksi-skor-atletico-mandrid-vs-real-madrid-tanggal-11-mei-2017

Sbobet euro – Pada kelanjutan ajang kompetisi sepak bola Liga Champion kali ini, kami akan mencoba untuk memberikan prediksi skor pertandingan Atletico Madrid VS Real Madrid, dan kali ini pertandingan akan di gelar di Stadium Estadio Vicente tanggal 11 Mei 2017 Pukul 01:45 WIB

Atletico Madrid pada liga Champion musim ini telah berhasil lolos hingga ke babak semi final setelah menyingkirkan Bayer Leverkusen di babak 16 besar, kemudian menyingkirkan Leicester City di babak perempat final, dan pada laga semi final ini di Leg kedua Atletico Madrid akan mendapat giliran untuk bertindak sebagai tuan rumah, dimana kita ketahui pada leg pertama saat bermain di publik Real Madrid, Atletico menelan kekalahan 3-0, dan pada laga kali ini Atletico Madrid harus bisa memetik kemenangan dengan agregat 4-0 untuk bisa mengantongi tiket ke babak final, dan pada lima pertandingan pertemuan terakhir kedua tim tercatat Atletico 1 kali menang, 1 kali seri dan 3 kali menelan kekalahan, dan untuk di lima pertandingan terakhir Atletico Madrid bermain tidak begitu konsisten dengan hasil 3 kali memetik kemenangan dan 2 kali menelan kekalahan.

Real Madrid yang kini telah memasuki babak semi final leg ke dua, setelah menyingkirkan Napoli di babak 16 besar, dan Bayern Munchen di babak perempat final, dan pada leg pertama semi final liga Champion, di depan publik sendiri Real Madrid berhasil memetik kemenangan besar dengan hasil 3-0 dari Atletico Madrid, dan kali ini Real Madrid hanya butuh bermain imbang untuk bisa lolos ke babak Final dan mempertahankan gelar juaranya musim lalu, untuk di lima pertandiingan terakhir Real Madrid bermain sangat baik dengan hasil 4 kali memenangkan pertandingan dan 1 kali menelan kekalahan.

Berikut ini adalah data-data pertandingan terakhir antara kedua tim :

Head to head Atletico Madrid VS Real Madrid :

  • 03-05-2017 Real Madrid 3-0 Atletico Madrid
  • 08-04-2017 Real Madrid 1-1 Atletico Madrid
  • 20-11-2016 Atletico Madrid 0-3 Real Madrid
  • 29-05-2016 Real Madrid 1-1 Atletico Madrid
  • 27-02-2016 Real Madrid 0-1 Atletico Madrid

Lima pertandingan terakhir Atletico Madrid :

  • 06-05 Atletico Madrid 1-0 Eibar
  • 03-05 Real Madrid 3-0 Atletico Madrid
  • 29-04 Las Palmas 0-5 Atletico Madrid
  • 26-04 Atletico Madrid 0-1 Villarreal
  • 23-04 Espanyol 0-1 Atletico Madrid

Lima pertandingan terakhir Real Madrid :

  • 07-05 Granada 0-4 Real Madrid
  • 03-05 Real Madrid 3-0 Atletico Madrid
  • 29-04 Real Madrid 2-1 Valencia
  • 27-04 Deportivo 2-6 Real Madrid
  • 24-04 Real Madrid 2-3 Barcelona

Prediksi susunan pemain untuk kedua tim :

Atletico Madrid : J.Oblak, L.Hernandez, S.Savic, D.Godin, Filipe Luis, Koke, Gabi, S.Niquez, Y.Ferreira-carraso, A.Griezmann, K.Gameiro. ( 4-4-2 )

Real Madrid : K.Navas, D.Carvajal, S.Ramos, R.Varane, Marcelo, T.Kroos, Casemiro, L.Modric, Isco, K.Benzema, C.Ronaldo. ( 4-3-3 )

Dari data-data diatas yang telah kami rangkum, prediksi skor untuk pertandingan kali ini adalah Atletico Madrid 1-2 Real Madrid

Sbobet euro akan selalu memberikan prediksi skor terupdate dan juga terakurat

Salam olahraga dari admin 🙂

 

 

Top